Nanga Bayan, Wartapembaruan.co.id - Anggota Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 144/JY
Memberikan bantuan Al-Qur'an ke masjid Nurul Hidayah Kecamatan Ketungau Hulu Kabupaten Sintang Kalbar Jumat kemarin (02/06/2021).
Memberikan bantuan Al-Qur'an ke pada warga ini merupakan wujud untuk meningkatkan kemampuan Santri agar bisa membaca Alquran dan sebagai motivasi bagi masyarakat agar semangat belajar Alquran di perbatasan, "ujar Dansatgas Pamtas Letkol Inf Andri Suratman di Pos Kotis Kecamatan Badau.
"Sejak awal bertugas kami sudah niat memberikan bantuan Al-Qur'an kepada masyarakat perbatasan khususnya masjid Nurul Hidayah, agar meningkat nya kualitas pendidikan agama Islam generasi muda di perbatasan, "ucap Lettu Inf Deni Purba SH selaku DanSSK III.
"Kami senang dan merasa terbantukan atas bantuan dari bapak-bapak Satgas ini yang peduli kepada santri kami,, yang sudah memberikan bantuan Al-Qur'an harapan nya bisa berguna, kira nya Allah SWT bisa memberikan keselamatan dalam bertugas,"ujar ustad Ujang selaku pengurus masjid Nurul Hidayah.
Selalu berbuat baik kepada masyarakat khususnya pada santri yang bisa belajar Alquran lebih serta meningkatkan keimanan,dan selalu mematuhi protokol kesehatan (Pen Yonif 144/JY).
Home
BERITA TNI POLRI
Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 144/JY Memberikan Bantuan Al-Qur'an Ke Masjid Nurul Hidayah
Trending Now
-
Jambi, Wartapembaruan.co.id - Berdasarkan temuan media ini, salah satu oknum anggota polisi SPKT Polres Muaro Jambi, kedapatan memiliki kay...
-
Wakil Menteri Dikdasmen Fajar Riza Ul Haq bersama Menteri Ketenagakerjaan Yassierli, didampingi sejumlah pihak terkait saat melakukan sesi f...
-
Medan, Wartapembaruan.co.id -- Ketua Horas Bangso Batak, Lamsiang Sitompol,SH,MH mengapresiasi keberhasilan Polda Sumut membongkar dan meng...
-
Jakarta, Wartapembaruan.co.id – Kebersamaan dan kekompakan warga Kelurahan Gunung Sahari Selatan kembali terlihat dalam sebuah acara silatu...
-
PEKANBARU, Wartapembaruan.co.id – Gedung-gedung megah itu dulu jadi simbol kejayaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XVIII tahun 2012. Namun ...