Medan, Wartapembaruan.co.id -- Dalam rangkaian kegiatan Dirgahayu Bhayangkara Ke-75, Kompol Afdhal Junaidi, SIK, MM, MH peserta Serdik Sespimmen Polri Dikreg 61 T. A. 2021 melaksanakan kegiatan Bakti Sosial dan Santunan Anak Yatim di Panti Asuhan Al Washliyah Jl. Karya Jaya, Medan Johor, Selasa, 01 Juni 2021 pukul 13.00 Wib.
Doa agar Kapolsek Medan Barat meraih sukses dalam melaksanakan tugas dan mendapat ridho Allah SWT diungkapkan sejumlah warga usai mendapat santunan .
“Ini dalam rangka kegiatan sosial menyambut Dirgahayu Bhayangkara ke 75, bersama dan berbagi berkah,” ujar Kompol Afdhal.
Dalam pelaksanaan Bhakti Sosial Menyambut HUT Bhayangkara Ke - 75 Tahun,Kapolsek Medan Barat berpesan kepada masyarakat agar selalu memedomani pola hidup sehat agar terhindar dari VIRUS COVID - 19 dan selalu menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar kita masing - masing.
Dalam kegiatan Bhakti Sosial Menyambut Hari Bhayangkara Ke - 75 Tahun,warga masyarakat sangat berterima kasih kepada Kepolisian Negara Republik Indonesia Khususnya Kompol Afdhal Junaidi SH yang memberikan santunan kepada anak yatim.
Di hari jadi Bhayangkara Ke - 75 Tahun ini masyarakat juga mendoakan agar Kepolisian Negara Republik Indonesia tetap jaya dan memberikan pelayanan terbaiknya kepada warga masyarakat dalam Transparansi Menuju Polri Yang Presesi.(rel)
Trending Now
-
Jakarta, Wartapembaruan.co.id ~ Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) didesak untuk membuka penyelidikan terhadap 20 proyek besar di PT PLN (P...
-
Jambi, Wartapembaruan.co.id - Seperti halnya pribahasa "Sedia Payung Sebelum Hujan" mengajarkan kita untuk selalu mempersiapkan se...
-
Pagar Alam, Wartapembaruan.co.id ~ KOMJEN POL (Purn) Susno Duadji, S.H, M.Sc hadiri pengajian di rumah bengkel di Tanjung cermin Pagar Alam...
-
Jakarta, Wartapembaruan.co.id - Kuasa hukum Theresia Handayani, Anrico Pasaribu, ST., SH., dan Danyel Simamora, SH., dari kantor hukum Anri...
-
Bungo, Wartapembaruan.co.id - Kodim 0416/Bute Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 Hijriah, secara sederhana bersama Ustadz Saridam, S. ...