Tolak Calon Kapolri Pelanggaran HAM

Jakarta, Wartapembaruan.co.id -- Tokoh nasional dan mantan wakil DPR RI Fahri Hamzah ikut menolak Calon Kapolri yang punya jejak rekam melakukan pelanggaran HAM.
Fahri Melalui akun Twitternya twitt, Senin (11/01/2021) Fahri Hamzah, menulis bahwa calon Kapolri pengganti Jenderal Polisi Drs. Idham Azis, M.Si, harus punya jejak rekam tidak pernah melakukan pelanggaran HAM.
“Ijin pak MENKO, Twit sederhana itu untuk menyambut Kapolri baru. Semoga mereka yang terpilih tidak punya jejak melanggar HAM,” tulis Fahri dalam media tersebut
Masih dalam cuitan yang sama, Fahri juga menyebut soal dua kriteria utama dalam pemilihan Kapolri baru nantinya.
Ijin pak MENKO, Twit sederhana itu untuk menyambut Kapolri baru. Semoga mereka yang terpilih tidak punya jejak melanggar HAM. Dan rakyat hanya punya 2 kriteria itu buat mereka. Tidak peduli latar mereka sejauh bisa lindungi HAM dan tegakkan HUKUM, Rakyat akan memberi dukungan.!
“Dan rakyat hanya punya 2 kriteria itu buat mereka. Tidak peduli latar mereka sejauh bisa lindungi HAM dan tegakkan HUKUM, Rakyat akan memberi dukungan.!,” sambung Fahri yang saat ini menjabat Wakil Ketua Umum Partai Gelora Indonesia. (AVID)
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
Jakarta, Wartapembaruan.co.id – Keluarga besar Sanggar Sinlamba Batavia menggelar acara halal bihalal 1446 Hijriah yang berlangsung hangat ...
-
Jayapura, Wartapembaruan.co.id - Prajurit TNI AL dari Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) X Jayapura kembali menunjukkan jati dirinya sebagai...
-
Jambi, Wartapembaruan.co.id - Berdasarkan temuan media ini, salah satu oknum anggota polisi SPKT Polres Muaro Jambi, kedapatan memiliki kay...
-
Wakil Menteri Dikdasmen Fajar Riza Ul Haq bersama Menteri Ketenagakerjaan Yassierli, didampingi sejumlah pihak terkait saat melakukan sesi f...
-
Medan, Wartapembaruan.co.id -- Ketua Horas Bangso Batak, Lamsiang Sitompol,SH,MH mengapresiasi keberhasilan Polda Sumut membongkar dan meng...